Rangkuman Prakiraan Materi Yang Banyak Muncul di UTBK
Materi TPS
Kemampuan Memahami Bacaan dan Menulis
- Penggunaan Tanda Baca
- Perbaikan Kata Konjungsi
- Pembentukan Kata (Imbuhan)
- Kepaduan Paragraf
- Menentukan Judul Bacaan
- Menentukan Illustrasi Bacaan
Kemampuan Kuantitatif
- Bangun Datar
- Statistika
- Operasi Bilangan
- Fungi
- Pertidaksamaan Linier
- Fungsi & Persamaan Kuadrat
- Koordinat Kartesius
Penalaran Umum
- Kesesuaian Pernyatan dengan Teks
- Kesimpulan dalam Teks
- Kesesuaian Pernyataan dengan grafik/tabel
- Kesmpulan dari Grafik/Tabel
Pengetahuan dan Pemahaman Umum
- SInonim dan Antonim
- Makna Kata
- Mengganti Kata
- Ide Pokok
- Kesimpulan
- SIkap dan Petunjuk Penulis
Bahasa Inggris
- Synonym
- Finding Main Idea & Topic
- Spotting Stated and Unstated Information & Finding Detailed Information
- Understandng Text Purpose
- Making Inference & Drawing Conclusing
Materi Saintek
Bologi
- Sel, Jaringan, Organ
- Struktur & Organ Tubuh Manusia
- Genetika dan Mutasi
- Metabolisme Sel
- Ekologi
- Virus, Monera, Protista, Fungsi
- Bioteknologi
Matematika Saintek
- Turunan
- Integral
- Aturan Pencacahan dan Peluang
- Trigonometri
- Limit
- Polinomial
- Persamaan Lingkaran
- Geometri Ruang
Kimia
- Larutan
- Stoikiometri
- Kimia Organik
- Ikatan Kimia
- Termokimia
- Elektrokimia
- Kesetimbangan
- Laju Reaksi
Fisika
- Listrik & Magnet
- Mekanika I (Kinematika)
- Getaran dan Gelombang
- Zat & Kalor
- Mekanika II (Dinamika)
- Fisika Modern
- Fluida
Materi Soshum
Ekonomi
- Persamaan Dasar dan Siklus Akuntasi
- Pendapatan Nasional (Rumus Fungsi Konsumsi,Tabungan, dan Investasi)
- Mekanisme Pasar dan Elastisitas
- Biaya Produksi
- Perilaku Konsumen & Produsen
- Bentuk dan Jenis Pasar
Geografi
- Atmosfer
- Hidrosfer
- Peta
- Interaksi Desa – Kota
- Sumber Daya Alam Indonesia & Lingkungan Hidup
Sosiologi
- Nilai dan Norma Sosial
- Struktur Sosial
- Bentuk dan Jenis Kelompok Sosial
- Sosialisasi
- Perilaku Menyimpang
- Penelitian Sosial
- Resolusi Konflik
- Perubahan Sosial
Sejarah
- Orde Baru dan Reformasi
- Kolonialisme dan Imperialisme
- Pendudukan Jepang di Indonesia
- Sejarah Kontemporer Dunia
- Indonesia Zaman Hindu -Budha
Untuk memperdalam materi dan belatih soal UTBK, silakan manfaatkan koleksi buku soal UTBK yang terdapat di Perpustakaan Loka Ghana SMA Negeri 1 Sedayu